AL-WILDAN ISLAMIC SCHOOL

Bismillah.

 

Masyallah Wa Tabaarakallah.

 

Saat ini, sementara dilaksanakan Wisuda Akbar AL-WILDAN ISLAMIC SCHOOL untuk seluruh jenjang SD, SMP, dan SMA, bertempat di Menara Mandiri, Senayan, Jakarta. Serta dihadiri oleh para orang tua dan wali kelas ananda sholih/sholiha.

 

Wisuda adalah upacara peneguhan atau pelantikan bagi seseorang yang telah menempuh pendidikan. Barakallah untuk seluruh ananda yang telah selesai menempuh pendidikan, dan lulus dengan hasil terbaik. Semoga الله سبحانه وتعالى selalu memberikan petunjuk dan kemudahan untuk langkah ananda selanjutnya.

 

 

Barakallahu Fiikum.🌟📚